Incantation Akan Rilis di Netflix
Korea
Incantation merupakan film horor Taiwan yang paling laris. Film yang terinspirasi dari kisah nyata ini debut sutradara Kevin Ko dan ditulis bersama Chang Che-wei. Horor ini tayang bulan Maret lalu di negara asalnya dan akan tayang di Netflix pada 8 Juli.
Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
